Skip to content Skip to sidebar Skip to footer

YouTube J-Music Edisi 06


Source: https://aminoapps.com/c/anime/page/blog/top-10-anime-instrumental-music/ggt6_uPQJPlDrkv1YqgGEM5vxwpW0G

Welcome (≧▽≦*)o

“YouTube J-Music” adalah seri artikel yang bertujuan untuk sharing rekomendasi musik jepang yang menurut penulis menarik. Seperti biasa pada seri ini, kami akan merekomendasikan tiga lagu yang bertema keanime-an maupun jepang. Langsung saja, berikut rekomendasi kami untuk edisi kali ini.


 #01) DAZBEE – world.execute(me)

Source: https://youtu.be/9DO79KC_qoE

Rekomendasi pertama, yakni lagu cover oleh DAZBEE. Jujur saja penulis kurang familiar dengan penyanyi satu ini dan lagu yang direkomendasikan ini memiliki lirik bahasa inggris. Namun penyanyi original lagu ini tentu saja masih berasal dari Jepang.

Link: https://youtu.be/9DO79KC_qoE


#02) LiGHTs – Watashi no Nawa Hikari

Source: https://geekverso.com/lapis-re-lights-anime-ganha-dois-novos-videos-promocionais-e-data-de-estreia/

Pada rekomendasi kedua merupakan lagu dari anime yang sedang digemari penulis, dan tentunya review sedang menyusul, yakni “Lapis:ReLiGHTs”. Lagu ini sempat digunakan pada salah lagu episode animenya pada bagian ending.

Link: https://youtu.be/2pm28PVSYBc


#03) Sugar Pockets – Shanowaru (シャノワール)

Source: https://youtu.be/V0NWiuGh_cQ

Lagu ketiga, penulis kurang yakin untuk versi tulisan romajinya sudah benar, oleh sebab itu penulis melampirkan judul asli dengan tulisan katakana juga. Sugar Pockets sendiri merupakan grup idol, dari anime Lapis:ReLiGHTs juga.

Link: https://youtu.be/V0NWiuGh_cQ


Akhir kata untuk rekomendasi lagu dari seri YouTube J-Music episode 06. Semoga kalian dapat puas dengan lagu-lagu yang kami rekomendasikan kali ini dan jangan lupa, nantikan seri selanjutnya dari artikel ini, sebab tentu saja seri ini masih akan terus berlanjut. ( •̀ ω •́ )

Post a Comment for "YouTube J-Music Edisi 06"